Khasiat dan manfaat :
Tanaman ini berkhasiat sebagai antiradang mengurangi sakit sendi (arthralgia), mengurangi sakit tulang (ostalgia), dan mengurangi sakit otot (mialgia)
Cara pengolahan nya:
Ambil akar dan bijinya yang masih segar,
Cuci semua bahan tersebut sampai bersih, lalu dipotong-potong dan di rebus dengan 3 gelas air hingga tersisa 1 gelas. Setelah dingin disaring dan diminum 2 kali sehari masing-masing setengah gelas.
Komentar
Posting Komentar